PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TERHADAPEMPLOYEE ENGAGEMENT KARYAWAN SMKRADEN RAHMAT MOJOSARI
Kata Kunci:
Gaya kepemimpinan, employee engagementAbstrak
Tujuan dari penelitian adalah untuk menguji pengaruh gaya kepemimpinan
secara parsial berpengaruh terhadap employee engagement karyawan SMK
Raden Rahmat Mojosari. Jenis penelitian yang digunakan adalah kuantitatif.
Sampel dalam penelitian ini adalah karyawan SMK Raden Rahmat Mojosari,
sampel sebanyak 23 responden. Metode analisis yang digunakan yaitu uji
validitas, uji reabilitas, uji asumsi klasik, uji regresi linear berganda, uji
hipotesis, dan koefisien determinasi. Berdasarkan hasil penelitian
menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan secara parsial berpengaruh positif
signifikan terhadap employee engagement karyawan SMK Raden Rahmat
Mojosari. Hasil ini diperoleh dengan nilai sig 0,001 < 0,05 atau nilai thitung
3,555 > ttabel 2,086.